Audisi Indonesian Top Model 2015 Dibuka

Jadwal dan Tempat pelaksanaan Audisi Indonesian Top Model 2015 terbaru Dibuka. Audisi Indonesia Top Model 2015 kembali dibuka. Wadah ini berada di bawah naungan  Yayasan Pembina Model Indonesia ( YAPMI ). Banyak artis dan model berasal dari lulusan ajang ini, sebut saja Arzaty Bilbina, Soraya Haque, Yongki Komaladi, Citra Darwis,  Kintan Umari, Rico Tampatty, Gorge Taka, dan Sandy Harun. Indonesia Top Model (ITM) dimulai daei 20 Maret - 30 Agustus 2015. ITM akan melakukan audisi di 34 provinsi untuk menjaring Peragawan dan Peragawati teraik Indonesia. Dari 68 peserta akan dikarantina dan akan mengikuti eliminasi menjadi 12 besar.

Pada grand final ITM 2015 akan disiarkan secara langsung pada  Minggu 27 September 2015 di TMII dan disiarkan secara live di Rajawali Televisi (RTV).

Persyaratan:

  • Pria Tinggi mempunyai tinggi minimal 170 Cm dan  Wanita Tinggi Minimal 165 Cm
  • Berumur Minimal 16 - 26 tahun
  • Bentuk Tubuh Proposional
  • Belum Menikah
  • Mempunyai luas di bidang pariwisata
  • Mempunyai good attitude + smart
  • Wajib mempunyai punya basic catwalk
  • Menyertakan foto close Up dan fullbody terbaru Ukuran 4R
  • Mengisi Formulir pendaftaran di Perwakilan Wilayah Masing-masing
  • Apabila lolo bersedia di Kontrak selama 1 Tahun di bawah Naungan YAPMI - Exmo Indonesia Model’s Management

Jadwal Audisi Indonesian Top Model 2015

 Info lebih lengkap di: www.indonesiatopmodel-yapmi.com

Subscribe to receive free email updates: