Cara jadi artis #1 Peluang Dunia Film

Industri film sejatinya sudah ada semenjak jaman belanda. Film pertama Indonesia adalah Loetoeng Kasaroeng diproduksi pada tahun 1926.  Semenjak itu Indonesia banyak diproduksi film yang diputar di bioskop tanah air. Kejayaan film bioskop surut pada tahun 1990 ketika  televisi mulai banyak bermunculan. Serbuan film luar negeri juga gencar mengakibatkan industri film tanah air bangkrut. Akibatnya banyak  bioskop yang gulung tikar.  Namun setelah era 2000 an kebangkitan bioskop naik lagi setelah kesuksesan film. Setelah itu banyak film yang ditelorkan oleh sineas Indonesia. 

cara jadi artis film


Untuk membuat sebuah film membutuhan sumber daya yang banyak. Selain artis yang tampil dilayar, banyak pendukung yang ikut dalam proses  produksi.  Banyak bidang peluang yang bisa anda masuk dalam profesi ini. Sebut saja pemain film, pemain pembantu, sutradara, penulis skrip, spesial  efek dan posisi lainnya

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara jadi artis #1 Peluang Dunia Film "

Post a Comment