Setelah berhasil meraih juara pertama di ajang LIDA 2019, sSiapa yang kini tak kenal dengan Faul, Sheyla dan Puput? namanya populer setelah berhasil meraih juara pertama pada ajang tersebut. Kamu juga ingin terkenal? Segera daftar untuk ikut ajang tersebut. sejumlah ketentuan yang wajib kalian penuhi untuk bisa ikut audisi offline LIDA 2020.
Buat audisi offline ini dia beberapa persyaratan yang perlu KLovers penuhi:
1. Pria/wanita, usia 14 - 25 tahun.
2. Punya kemampuan bernyanyi lagu dangdut/melayu serta memiliki pengalaman tampil di panggung hiburan.
3. Mengisi dan menyerahkan formulir pendaftaran secara langsung. Jangan lupa untuk membawa kartu identitas asli seperti KTP/SIM/Kartu Pelajar/KK tempat domisili ya saat audisi.
4. Menyerahkan foto copy KTP, foto berwarna terbaru 2 lembar ukuran 3R (Close up dan full body).
5. Kalau kalian lolos, peserta bersedia dikarantina di Jakarta untuk melakukan kegiatan-kegiatan dari Indosiar.
6. Sanggup mengikuti semua peraturan dan tata tertib yang diselenggarakan oleh Indosiar.
0 Response to "Audisi Liga Dangdut Indosiar 2020"
Post a Comment